Migrasi Rekening ke BSI Disebut Bermasalah, Ini Performa 3 Bank Syariah BUMN Sebelum Merger Februari Lalu

- 20 Juni 2021, 05:58 WIB
Usai merger antara Bank Syariah Mandiri (BSM), BNI Syariah (BNISy) danBRI Syariah (BRISy) menjadi Bank Syariah Indonesia (BSI), justru terjadi polemik pada proses migrasi yang dilakukan atas rekening nasabah?
Usai merger antara Bank Syariah Mandiri (BSM), BNI Syariah (BNISy) danBRI Syariah (BRISy) menjadi Bank Syariah Indonesia (BSI), justru terjadi polemik pada proses migrasi yang dilakukan atas rekening nasabah? /Foto kolase, diolah BeritaSubang.Com/

Kualitas pembiayaan bank, meski di masa krisis tetap membaik, seperti tercatat NPF BRISy per Desember 2020 justru turun ke level 1,7 persen, angka yang lebih kecil dibanding periode sama tahun sebelumnya.

Terkait pertumbuhan dana pihak ketiga, BRISy juga mencatat pertumbuhan pesat, yakni sebesar 44,61 persen. Naiknya DPK ditopang oleh pertumbuhan dana murah sebagai hasil dari strategi masif Bank untuk mengendalikan beban biaya dana.

***

Halaman:

Editor: Muhamad Al Azhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah