Menteri PUPR Minta Kejati Sulbar Ikut Lakukan Pengawalan Pembangunan Pasca Gempa M6,2 Mamuju-Majene

- 18 Januari 2021, 16:23 WIB
Menteri PUPR Basuki minta Kejati Sulbar untuk ikut melakukan pengawalan pembangunan pasca gempa berkekuatan M6,2 di Mamuju dan Majene
Menteri PUPR Basuki minta Kejati Sulbar untuk ikut melakukan pengawalan pembangunan pasca gempa berkekuatan M6,2 di Mamuju dan Majene /Tangkap layar video Kejati Sulbar. doc/

Selain itu, Kementerian PUPR juga mengerahkan sarana dan prasarana air bersih dan sanitasi bagi pengungsi dan masyarakat terdampak, mencakup enam unit Mobil Tangki Air, 30 unit tangki air, satu unit mobil toilet, dan 10 unit tenda darurat.

Baca Juga: Biar Nga Kepo, Intip Penggugat Raffi Ahmad Yuk, Pengacara Nenek Martini Hingga Anggota Deligasi PBB

Langkah lanjutan adalah audit kerusakan bangunan dan infrastruktur, terutama kantor pemerintahan dan fasilitas publik seperti rumah sakit, pasar dan infrastruktur pendukung perkotaan dan irigasi.

Hasil audit akan menjadi data untuk program penanganan rehabilitasi dan rekonstruksi untuk mempercepat pemulihan ekonomi di Sulbar.***

Halaman:

Editor: Edward Panggabean


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah