Syarat Nikah dan Cara Daftar Nikah bagi Pasangan Calon Pengantin, Ini Dokumen yang Diperlukan

- 31 Agustus 2022, 10:25 WIB
Penghulu Soleh dari KUA Kecamatan Pagaden, Kabupaten Subang, saat menerima pendaftaran sepasan calon pengantin. (Rabu 31 Agustus 2022)
Penghulu Soleh dari KUA Kecamatan Pagaden, Kabupaten Subang, saat menerima pendaftaran sepasan calon pengantin. (Rabu 31 Agustus 2022) /dok. Aahamzah/Beritasubang.com/

Baca Juga: Gegara Diusir, Kamaruddin Laporkan Rian Djajadi ke Jokowi , DPR:Jangan Lebay

Lampiran Syarat Nikah:

1. Fotokopi KTP, Akte Kelahiran & C1 (Kartu KK) caten.

2. Fotokopi Kartu Imunisasi TT Pas Photo latar biru ukuran 2 X 3 masing-masing caten 5 lbr.

3. Akta Cerai dari PA bagi janda/ duda cerai.

4. Dispensasi PA bila usia kurang dari 16 pi dan 19 pa.

5. Izin atasan bagi anggota TNI/ POLRI.

6. Surat Keterangan Kematian Ayah bila sudah meninggal.

7. Surat Keterangan Wali jika Wali tidak selamat dari Kelurahan setempat.

8. Dispensasi Camat bila kurang dari 10 hari.

Halaman:

Editor: Muhamad Al Azhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah