Masih Cinta, Dedi Mulyadi Upayakan Berdamai pada Sidang Kedua 19 Oktober 2022

- 10 Oktober 2022, 17:52 WIB
Dedi Mulyadi lebih memlih lakukan hal lain dibandingkan menghadiri sidang perceraian dengan Ambu Anne.
Dedi Mulyadi lebih memlih lakukan hal lain dibandingkan menghadiri sidang perceraian dengan Ambu Anne. //instagram/@anneratna82

Baca Juga: Senyum Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika Ketika Berada di Denpasar, Bali, Siap Jalankan Amanat Presiden

Ojat menyebutkan jika Dedi tengah menjalankan tugasnya sebagai

Ojat menegaskan dia akan membantu Dedi Mulyadi untuk mencari solusi terbaik bagi kedua pihak dan masyarakat Purwakarta karena keduanya adalah publik figur.

Menurut Ojat, pesan yang ditangkap dari keinginan Dedi Mulyadi selaku pihak tergugat yakni ingin mempertahankan keutuhan keluarga bersama Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika.

"Kalau lagi diskusi mah Pak Dedi ingin mempertahankan keluarga, anak-anak, nama baik, ingin mempertahankan lah intinya, bahwa DM dengan itikad baik tetap ingin mempertahankan keluarga, bukan takut akan menduda atau semacamnya," ujarnya.

 Baca Juga: Mantan Hakim: Ferdy Sambo Bakal Kalah Telak, Tinggal Pilih Hukuman Mati atau Penjara Seumur Hidup

Ojat menegaskan bahwa Dedi Mulyadi bisa melakukan banyak hal. Namun, ia tidak melakukan itu karena berkeinginan mempertahankan keutuhan keluarga.

Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika menggugat cerai suaminya Dedi Mulyadi yang merupakan anggota DPR RI Fraksi Golkar. Gugatan cerai yang dilayangkan Anne sudah masuk ke agenda persidangan.

Anne sudah resmi mendaftar gugat cerai di pengadilan agama tertanggal 19 September 2022 lalu. Gugatan cerai itu itu sudah teregister dengan Nomor: 1662/Pdt.G/2022/PA.Pwk.

Ikuti berita terkini kami melalui Google News.

Halaman:

Editor: Tommy MI Pardede


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah