Gaji PNS Kemenkumham Rincian Lengkap Berikut Kisaran Berbagai Tunjangan Bagi Masing-Masing Golongan dan Kelas

- 19 Januari 2022, 17:49 WIB
Ilustrasi. CPNS Kemenkumham.
Ilustrasi. CPNS Kemenkumham. /Tangkaplayar Ig @cpns.kumham/

 

Selanjutnya adalah informasi terkait rincian tunjangan bagi PNS Kemenkumham sesuai dengan aturan yang berlaku di republik tercinta ini.

 

Tunjangan PNS Kemenkumham


Tunjangan PNS Kemenkumham diatur berdasar pada Peraturan Presiden Nomor 130 Tahun 2017 tentang Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia dan Peraturan Menteri Hukum dan HAM No. 33 Tahun 2017 Tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Kinerja Bagi Menteri dan Pegawai di Lingkungan Kemenkumham.

 

Ada hak tunjangan kinerja atau tukin bagi PNS Kemenkumham yang diberikan pertimbangan penilaian reformasi birokrasi, capaian kinerja organisasi, dan capaian kinerja individu setiap bulan.

Terkait tunjangan PNS Kemenkumham, Perpres di atas menyebutkan 17 kelas jabatan.

Semakin besar kelas jabatan maka semakin besar tukin yang akan didapatkan.

Kelas jabatan di tetapkan berdasarkan kompetensi teknis, pendidikan, pangkat, dan formasi jabatan pada pelaksana tugas.

Halaman:

Editor: Tommy MI Pardede

Sumber: Aksara Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x