Dua Sejoli Menjalin Cinta di RSD Wisma Atlet, Doni Monardo Sesalkan Prilaku Tak Terpuji

- 28 Desember 2020, 23:58 WIB
Ilustrasi Pasien positif di RSD Wisma Atlet, Kemayoran, DKI Jakarta.
Ilustrasi Pasien positif di RSD Wisma Atlet, Kemayoran, DKI Jakarta. /HAFIDZ MUBARAK/ANTARA/

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) itu menambahkan dengan adanya kasus itu, pihaknya bakal meningkatkan pengawasan aktivitas para penghuni rumah sakit darurat itu.

BACA Juga: Prancis Temukan Satu Kasus Virus Covid-19 Varian Baru

"Sehingga pencegahan bisa dilakukan pada setiap gerak-gerik mencurigakan dari para pasien maupun perawat yang bertugas di sana,"ungkapnya

Lanjut Doni, termasuk juga pembinaan rohani, dari aspek keagamaan untuk mengingatkan semua agar mengikuti ketentuan yang telah digariskan oleh agama masing-masing.

Akibat ulah senonoh dan nekat itu, duo pria itu pun sudah ditangani pihak kepolisian dan kasus itu sudah dinaikkan ke tahap penyidikan meski belum ada penetapan tersangka.***

 

Halaman:

Editor: Edward Panggabean

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah