Liburan Tahun Baru 2021, Ini 21 Tempat Wisata di Kabupaten Subang, Murah Meriah Lho

- 1 Januari 2021, 18:04 WIB
Tempat wisata Gunung Tangkuban Perahu
Tempat wisata Gunung Tangkuban Perahu /Facebook @Kin Chan Photography/

Di sekitar curug sawer ini juga terdapat lapangan rumput yang luas dan cocok untuk dijadikan tempat camping sehingga anda bisa menikmati malam di sertai suara gemericik air dari curug sawer.

16. Curug goa Badak

Tempat Wisata Curug goa Badak
Tempat Wisata Curug goa Badak
Curug goa Badak ini tingginya mencapai 8 meter dan juga terdapat kolam yang bisa untuk berenang dan juga ada goanya.

Menurut cerita curug goa Badak ini konon dipakai untuk lokasi memuja atau bersemedi memohon sesuatu.

Jarak tempuh dari curug ke karembong ke curug sawer sekitar 250 meter dan dari curug sawer ke curug goa badak sekitar 550 meter.

17. Taman Wisata Tirta Alam

Tempat Wisata Taman Wisata Tirta Alam
Tempat Wisata Taman Wisata Tirta Alam
Taman wisata ini menyuguhkan keseruan bermain air dengan wahana yang cukup banyak. Seperti kolam renang dengan perosotan, wahana kora-kora mini dan odong-odong, danau buatan untuk main perahu atau sepeda air dan masih banyak lagi.

Mereka yang ingin berwisata dengan keluarga bisa datang Taman Wisata Tirta Alam yang juga dilengkapi dengan paly ground. Taman Wisata Tirta Alam ini berada di Jalancagak, Cibinong, Sagalaherang. Harga tiket yang berlaku adalah Rp. 20.000 per orang dari jam 08.00 hingga 17.00 WIB.

18. Situs Nyi Subang Larang

Tempat Wisata  Situs Nyi Subang Larang
Tempat Wisata Situs Nyi Subang Larang
Situs Nyi Subang Larang ini merupakan sebuah situs yang bersejarah dan peninggalan pada masa kerajaan Pajajaran. Di dalam situs banyak ditemukan benda-benda bersejarah yang berupa perhiasan hingga perabotan.

Halaman:

Editor: Muhamad Al Azhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah