Liburan Tahun Baru 2021, Ini 21 Tempat Wisata di Kabupaten Subang, Murah Meriah Lho

- 1 Januari 2021, 18:04 WIB
Tempat wisata Gunung Tangkuban Perahu
Tempat wisata Gunung Tangkuban Perahu /Facebook @Kin Chan Photography/

2. Wisata Air Planet Waterboom Subang

Temopat Wisata Air Planet Waterboom Subang
Temopat Wisata Air Planet Waterboom Subang
Di Subang terdapat wahana wisata air buatan yang menjadi daya tarik tersendiri sebagai tempat wisata baru di Subang.

Tempat wisata ini adalah wahana wisata air Planet Waterboom yang memiliki berbagai fasilitas menarik. Fasilitas-fasilitas permainan yang ada akan membuat Anda dan keluarga Anda puas ketika berkunjung ke tempat ini.

Baca Juga: Bukit Pamoyanan Subang Wisata Asyik Ke Negeri Diatas Awan, Tempatnya Berswafoto

3. Wisata Air Panas Ciater

Tempat  Wisata Air Panas Ciater
Tempat Wisata Air Panas Ciater
Subang memiliki wisata air panas yang sudah populer di Indonesia. Banyak wisatawan yang datang untuk menikmati waktu bersantai dan relaksasi di etmpat ini. Ciater Subangini merupakan tempat untuk berlibur bersama keluarga. Untuk orang lokal, tempat wisata Ciater di Subang ini juga disebut sebagai wisata air ajaib. Tak lain karena air pemandian yang berasal atau bersumber langsung dari Gunung Tangkuban Perahu.

Lokasi dari Wisata Air Panas Ciater ini berada di Jallan Ray Ciater Subang. Selain berendam, ada fasilitas yang bisa digunakan bersama keluarga untuk menikmati keindahan alam pegunungan.

4. Pantai Cirewang

Tempat Wisata  Pantai Cirewang
Tempat Wisata Pantai Cirewang
Pantai Cirewang merupakan pantai dengan daya tarik utama dari lokasi wisata ini. Sebenarnya pantai Subang ini merupakan tanah timbul yang mulai terbentuk sekitar 13 tahun yang lalu.

Hamparan tanah pasir seluas kurang lebih 500m2 ini memanjang lebih dari 1 km dari timur ke barat.

Halaman:

Editor: Muhamad Al Azhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x