Mahfud MD Geram Ibunya Diganggu, Ini 6 Hadits yang Menjelaskan Bakti Anak kepada Ibu

- 2 Desember 2020, 07:20 WIB
Ilustrasi foto Menko Polhukam Mahfud MD (kiri). Foto diambil saat Mahfud memberi pidato saat menghadiri Serasehan Ulama dan Tokoh Masyarakat di Pondok Pesantren Annuqayah, Sumenep, Jawa Timur, Minggu, 4 November 2020.
Ilustrasi foto Menko Polhukam Mahfud MD (kiri). Foto diambil saat Mahfud memberi pidato saat menghadiri Serasehan Ulama dan Tokoh Masyarakat di Pondok Pesantren Annuqayah, Sumenep, Jawa Timur, Minggu, 4 November 2020. /Antara Foto/Saiful Bahri

1. Disebut Sampai 3 Kali

"Seseorang datang kepada Rasulullah SAW dan bertanya, 'Wahai Rasulullah, kepada siapakah aku harus berbakti pertama kali?' Nabi shalallaahu 'alaihi wasallam menjawab, 'Ibumu!' Dan orang tersebut kembali bertanya, 'Kemudian siapa lagi?' Nabi shalallaahu 'alaihi wasallam menjawab, 'Ibumu!' Orang tersebut bertanya kembali, 'Kemudian siapa lagi?' Beliau menjawab, 'Ibumu.' Orang tersebut bertanya kembali, 'Kemudian siapa lagi,' Nabi shalallahu 'alaihi wasallam menjawab, 'Kemudian ayahmu.'" (HR. Bukhari dan Muslim)

Baca Juga: Ditemukan Jenajah WNI Dalam Kopper di Mekkah

2. Surga di Bawa Telapak Kaki Ibu

Hadist ini mengingatkan selalu menghormati, mencintai, dan berbakti pada ibu.
Artinya: " Mu'awiyah bin Jahimah datang kepada Nabi saw., lalu ia berkata, "Wahai Rasulullah, aku ingin berperang, dan aku datang untuk meminta petunjukmu."

Nabi saw. bersabda, "Apakah engkau memiliki ibu?", "Iya" "Menetaplah dengannya, karena sungguh surga di bawah kedua kakinya." (HR. Ibnu Majah, An-Nasa'i, Ahmad, Ath-Thabarani).

Baca Juga: Lirik Lagu 'Salam Tresno', Viral setelah Dicover Esa Risti

3. Menjaga Silaturahmi, Meski Beda Keyakinan

Islam mengajarkan agar setiap anak tetap menjaga silaturami dengan ibunya, meski berbeda keyakinan.

Dari Asma' binti Abi Bakar RA, ia berkata, "Ibuku mengunjungiku, ia ingin menyambung silatirahim denganku di zaman Nabi saw.. Lalu, aku bertanya kepada Nabi saw. "Apakah aku (tetap) menyambung tali silaturahim dengannya?" Nabi SAW menjawab: "Iya." (HR. Bukhari dan Muslim).

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah