Ahli Forensik Sumy Hastry Jadi Harapan Masyarakat untuk Ungkap Kasus Pembunuhan Subang

- 13 Oktober 2021, 19:00 WIB
Ahli Forensik Polri Kombes Sumy Hastry Purwanti optimistis tidak lama lagi pelakunya akan segera terungkap.
Ahli Forensik Polri Kombes Sumy Hastry Purwanti optimistis tidak lama lagi pelakunya akan segera terungkap. /Tangkapan layar Instagram @@hastry_forensik /

Keterampilan Hastry pun kabarnya telah teruji dalam banyak peristiwa-peristiwa besar.

 Dari akun Instagram @hastry_forensik, Hastry membagikan foto ia tengah berada di Polres Subang.

Kemudian Hastry juga mengunggah video saat di makam Tuti dan Amalia. Menurut Hastry, diperlukan waktu 3 jam untuk otopsi.

 Ia juga menyebutkan pihak keluarga tidak melihat proses otopsi

 "Selesai nih. TKP Subang pasti terungkap. Sampai kapan? Entar lanjut malam lagi," ucapnya di insta story.

Proses otopsi ini dilakukan untuk mendalami bukti-bukti yang mengarah pada pelaku.

Demi kemanusiaan. Almarhumah menunggu dan dia tenang di sana," ujar Hastry.

 Baca Juga: Yosef Desak Kepolisian Ungkap Kasus Pembunuhan Subang

Hastry mulai fokus pada bidang forensik saat terlibat dalam operasi di tempat kejadian pembunuhan tahun 2000. Saat itu, belum ada polwan yang menjadi dokter forensik.

Perempuan kelahiran 23 Agustus 1970 itu menjadi perempuan pertama dari anggota tim forensik asal Indonesia. Ia juga bergabung dalam berbagai operasi tim Identifikasi Korban Bencana atau Disaster Victim Identification (DVI) Polri.

Halaman:

Editor: Tommy MI Pardede


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah