Pendatang Baru di FC Utrecht Bagus Kahfi Dapat Sambutan, Tommy St Jago Beri Jempol 'Ampun' Bang Jago

6 Februari 2021, 13:50 WIB
Bagus Kahfi perkuat tim sepak bola FC Ultrecht, Belanda sebagai penyerang /Foto: Screnshoot IG @baguskahfiii/

 

BERITA SUBANG - Sebagai pendatang baru di FC Utrecht, Bagus Kahfi disambut oleh rekan satu timnya salah satunya Tommy St Jago dengan mengangkat jempol seolah-olah memberi tanda 'ampun' bang jago kepada Bagus Kahfi, begitu Ia resmi memperkuat klub sepakbola yang berbasis di Belanda tersebut.

Begitu bang jago resmi bergabung di FC Utrech dan ditunjuk sebagai penyerang, Bagus Kahfi pun resmi diperkenalkan sebagai pemain baru klub yang bermarkas di Kota Utrech itu.

Dikutip beritasubang.pikiran-rakyat.com, Subang, Jawa Barat, Sabtu, 6 Februari 2021 dari akun Instagram pribadinya @baguskahfiii yang dijuluki Kribo itu pun nampak senang begitu nama bang jago itu diumumkan ke pecinta FC Utrech dan warga kincir angin tersebut.

Baca Juga: Talenta Muda Indonesia Bagus Kahfi Perkuat Tim Sepak Bola FC Ultrecht Belanda

Sontak rekan timnya di FC Utrech Tommy st Jago pun angkat jempol kebahagian yang Bagus Kahfi di torehkan dalam laman instagramnya @baguskahfiii.

“Sangat bersemangat dan senang mengumumkan bahwa saya telah menandatangani kontrak dengan FC Utrecht klub besar dengan ambisi besar dan saya benar-benar tidak sabar untuk menjadi bagian darinya” ujar Kribo.

 

Pemain FC Utrecht Tommy St Jago

Dalam video yang diunggah oleh Bagus Kahfi, langsung mendapat pujian. Bak bang jago sang pemain asal PS Barito Putera itu pun  langsung  mendapatkan ucapan dari empat pemain yang lebih dulu bergabung di FC Utrech tersebut.

Dari Marc Klok menyampaikan "Selamat datang di Belanda, kamu tau Belanda tidak banyak pantai seperti Indonesia."

Baca Juga: Tottenham Menelan Kekalahan Dikandangan, Jose Mourinho : Performa Wasit Jelek

Kemudian Irfan Bachdim ikut juga menyampaikan, "selamat dan sukses di FC Utrech, saya bangga dan sangat senang kamu bermain di FC Utrech sekarang."

Marck dan Irfan merupakan pemain di klub Indonesia, kedua bang jago itu rupanya pemain senior dari Bagus Kahfi, dan sempat memperkuat tim sepakbola di klub FC Utrecht tersebut.

Baca Juga: Hasil Piala FA Man Utd Vs Liverpool: The Red Devils Menang 3:2, Ini Video Highlight Gol Cantik Bruno Fernandes

Nah, tak tertinggal rekan timnya bang jago, yakni Tommy St Jago juga memberi ucapan. "selamat datang di FC Utrech," sambil memberi tanda emosion senyum dan angkat jempol pada ibu jari kirinya untuk Bagus Kahfi.

Sedangkan Mark Van Der Maarel juga ucapkan, "semoga kamu suka rumah baru kamu."

Sekedar ingatkan bang jago adalah sebuah kiasan sebagai pangilan akrab kaum milenial Indonesia, setelah viralnya lagu berjudul ampun bang jago.

Baca Juga: Liverpool vs Man Utd, Inilah Prediksi Susunan Pemain, Berikut Link Live Streaming RCTI dan Bein Sports 2

Nah, Tommy dan Mark, nantinya satu kesatuan dalam tim untuk memperkuat Bagus Kahfi di FC Utrecht, mereka natinya akan memberi ampun bang jago dari lawan main mereka.

Namun, bang jago Bagus Kahfi itu rencananya lebih dulu akan memperkuat tim U-18 FC Utrecht.

Dilansir dari akun bang jago Bagus Kahfi di instagram pribadi miliknya @baguskahfiii proses transfer yang disepakati sampai pertengahan 2022.

Baca Juga: Hasil Piala FA Man Utd Vs Liverpool: The Red Devils Menang 3:2, Ini Video Highlight Gol Cantik Bruno Fernandes

FC Utrech akan menambahkan poin opsi perpanjangan kontrak dua tahun lagi buant bang jago seandainya Bagus Kahfi bisa tampil sesuai ekspetasinya, ampun bang jago. ***

Editor: Edward Panggabean

Tags

Terkini

Terpopuler