Media Asing Sebut Suara Azan di Jakarta Berisik, MUI, Dewan Masjid dan Pemprov DKI Beri Tanggapan

- 15 Oktober 2021, 14:10 WIB
Ilustrasi Azan
Ilustrasi Azan /Ayunda Lintang Pratiwi/PR Cirebon

“Jadi menyesalkan jika ada pihak-pihak yang menyatakan bahwa azan membuat berisik. Lagi pula pihak AFP tidak bisa menyimpulkan seorang susah tidur karena suara berisik dari azan,” kata Sekjen MUI, Amirsyah Tambunan, Kamis 14 Oktober 2021.

Amirsyah juga menjelaskan soal pengaturan speaker seperti yang disampaikan Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia Jusuf Kalla.

Pengeras suara masjid diimbau agar didengungkan 10 menit sebelum waktu Subuh.***

 

Halaman:

Editor: Tommy MI Pardede


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x