Kang Emil Luncurkan Gernas BBI, Masyarakat Dihimbau Belanja dan Unggah di Media Sosial

- 4 April 2021, 01:50 WIB
Kolase Kang Emil resmikan peluncuran Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) di Bandung, Sabtu 3 April 2021.
Kolase Kang Emil resmikan peluncuran Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) di Bandung, Sabtu 3 April 2021. //tangkap layar video Antara//

 

BERITA SUBANG - Gerakan Nasional (Gernas) Bangga Buatan Indonesia (BBI) diluncurkan di Bandung Jawa Barat (Jabar), Sabtu 3 April 2021.

Gubernur Jabar Ridwan Kamil bersama Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki, dan Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo, meresmikan peluncuran gerakan tersebut.

BI mendukung Gernas BBI Jabar yang digelar bersama Pekan Kerajinan Jawa Barat dan Karya Kreatif Jawa Barat 2021. 

Gernas BBI Jabar menampilkan produk-produk unggulan pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) seperti fashion, kuliner, kriya hingga teknologi.

"Jabar mendapat kehormatan selama bulan April ini. Dukungan pemerintah pusat digeser ke Jabar untuk membangkitkan UMKM," ucap Gubernur Ridwan Kamil dalam sambutannya.

Baca Juga: Bupati Ruhimat Persembahkan GCC Mendorong Komite Ekraf Agar Subang Menjadi Kabupaten Kreatif

Baca Juga: UMKM Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Bakal Dapat Pinjaman Modal Kerja Hingga Rp75 Miliar, Mau?

Menurut Kang Emil (sapaan Ridwan Kamil) belanja di tengah pandemi Covid-19 merupakan bentuk bela negara memulihkan perekonomian.

Halaman:

Editor: Tommy MI Pardede

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x