Jelang Idul Fitri 2021, Berikut Tips Aman Rayakan Lebaran Saat Pandemi Covid-19

- 11 Mei 2021, 13:35 WIB
Rayakan Idul Fitri cukup #dirumah saja
Rayakan Idul Fitri cukup #dirumah saja /Sumber : canva.com/

BERITA SUBANG - Idul fitri telah didepan mata, setelah menjalani ibadah berpuasa selama 1 bulan penuh, tak terasa kini tiba saatnya bagi umat muslim untuk bersiap sambut perayaan hari kemenangan.

Walaupun masih diliputi Covid-19, namun lebaran juga masih bisa dirayakan dengan penuh rasa syukur dan sukacita bersama keluarga hanya di rumah saja.

Untuk mencegah lonjakan kasus Covid-19,kita semua memang selalu diingatkan untuk pentingnya tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan.

Berikut ini adalah beberapa tips dan cara aman rayakan lebaran Idul Fitri di tengah pandemi Covid-19 :

Baca Juga: Idul Fitri 1442 H, Ini 14 Ucapan Selamat Idul Fitri 2021 dalam Bahasa Arab, Lengkap Beserta Artinya

1. Belanja Online

Ilustrasi:n Belanja Online Selama Pandemi
Ilustrasi:n Belanja Online Selama Pandemi Pixabay

Sudah menjadi tradisi, ketika jelang lebaran pasti kita semua dihebohkan untuk berbelanja. Salah satunya adalah berbelanja baju lebaran. Berbagai macam diskon diberikan oleh pusat perbelanjaan untuk sambut hari lebaran. Hal ini tentunya akan picu keramaian dan sesak orang demi mendapatkan beberapa pakaian lebaran yang akan dikenakan.

Seperti yang diketahui, kita masih diliputi Covid-19. Walaupun mungkin kita sendiri sudah terapkan beberapa cara tips protokol kesehatan untuk bepergian, namun kita tidak dapat pastikan apakah kita dapat pastikan untuk lingkungan di sekitar kita juga aman dari Covid-19.

Halaman:

Editor: Edward Panggabean


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x