Selain Bertemu Pe-Ri, Ini yang Dilakukan Bupati Nina Agustina saat Berkantor di Kecamatan Arahan

- 14 Oktober 2023, 19:48 WIB
Bupati Indramayu Nina Agustina menyerahkan bantuan.
Bupati Indramayu Nina Agustina menyerahkan bantuan. /Foto: Diskominfo Indramayu/

Selama ngantor di Kecamatan Arahan, Bupati Indramayu juga berkeliling mengunjungi masyarakat di Desa Sukasari. Di desa ini melihat langsung rumah tidak layak huni yang akan dilakukan rehabilitasi.

Baca Juga: Berhasil Jaga Ketahanan Pangan di Indramayu, Generasi Milenial Beri Apresiasi ke Bupati Nina Agustina

Kemudian berikutnya mengecek kondisi SD Negeri 2 Sukasari yang pada tahun 2023 telah selesai dilakukan rehabilitasi ruangan kelas.

Kedatangan orang nomor satu di Indramayu tersebut mendapatkan sambutan yang luar biasa dari masyarakat.

Bahkan melihat begitu antusiasnya masyarakat yang menyambut kedatangannya, Bupati Nina Agustina beberapa kali turun dari mobil dan langsung menghampiri masyarakat yang sudah menunggunya. ***

Halaman:

Editor: Tommy MI Pardede


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah