Biodata Fatia Maulidiyanti, Koordinator Termuda dalam Sejarah KontraS, Bertugas Menggaet Milenial Peduli HAM

- 25 Agustus 2021, 04:49 WIB
Fatia Maulidiyanti Koordinator KontraS 2020-2023
Fatia Maulidiyanti Koordinator KontraS 2020-2023 /Dok. Kontras.org/

BERITA SUBANG - Berikut biodata Fatia Maulidiyanti, yang tercatat sebagai koordinator termuda dalam sejarah Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan.

Dilansir dari laman resmi Kontras, Fatia Maulidiyanti dikukuhkan sebagai Koordinator KontraS untuk periode 2020 – 2023 pada Rapat Umum Anggota 29 Juni 2020 menggantikan Yati Andriyani Koordinator KontraS periode 2017 – 2020.

Fatia baru-baru ini terlihat berkomentar pada sebuah video di Kanal Youtube HARIS AZHAR.

Di video yang diberi judul BISNIS TAMBANG DIBALIK LORD LUHUT! 8,1 TON EMAS DI PAPUA JADI INCARAN?, koordinator KontraS ini mengatakan ada sejumlah nama-nama purnawirawan Jenderal TNI (AD) di balik penguasaan eksploitasi emas di Blok Wabu, Intan Jaya, Papua.

Update terkini:

⎙ Dilaporkan Menko Luhut, Haris Azhar, Fatia Maulidiyanti Kini Ditetapkan Polisi Tersangka Pencemaran Nama Baik

Haris-Fatia Tersangka, Pakar Hukum Bilang Ini 'Autocratic Legalism', Lebih Ngeri dari Kudeta Pakai Tank!

Secara spesifik ia menyebutkan ada beberapa elit disetiap perusahaan "ada Lord Luhut" yang bermaksud menyebut nama julukan Luhut Binsar Pandjaitan oleh beberapa netizen. 

Siapakah Fatia Maulidiyanti? Berikut biodata yang dirangkum dari berbagai sumber.

Halaman:

Editor: Muhamad Al Azhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x