Ketika Gerakan Sapapait Samamanis Hadir di Kampung Waladin, Purwadadi, Apa Dampaknya Untuk Warga?

- 26 Desember 2020, 17:23 WIB
Program Sapapait
Program Sapapait /@Dokumentasidanpublikasi/Protokol & Komunikasi Pimpinan Sekretariat Daerah Kabupaten Subang

BERITA SUBANG - Pada Jumat, 18 Desember 2020 lalu, Sekda Kabupaten Subang Hj. Aminudin di dampingi oleh istri Hj. Susi Aminudin selaku Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Subang, mengunjungi Kampung Waladin, Desa Pasirbungur, Kecamatan Purwadadi. 

Dilansir dari laman Akun resmi Facebook Protokol & Komunikasi Pimpinan Sekretariat Daerah Kabupaten Subang, pada kesempatan tersebut disampaikan bahwa Sekretariat Daerah Kabupaten Suabng siap membantu desa tersebut mencapai Open Defecation Free, atau ODF. 

ODF adalah kondisi ketika setiap individu dalam komunitas tidak buang air besar sembarangan.

Baca Juga: Dua Tahun Kepemimpinan Jimat-Akur di Subang, Coba Tengok Janji di Pilkada 2018 dan Kinerjanya

Program Sekda ini merupakan bagian dari Gerakan Sapapait Samamanis (Pahit-Manis Dirasakan Bersama) yang gencar dikampanyekan Bupati Subang H. Ruhimat.

Pemda Subang pernah mendeklarasikan Kabupaten ini mencapai kondisi ODF pada bulan Desember ini.

Sekda Berikan Kelengkapan Kloset Komunal

Sekda, kedua dari kiri, memberikan penjelasan terkait Gerakan Sapapait Samamanis
Sekda, kedua dari kiri, memberikan penjelasan terkait Gerakan Sapapait Samamanis Protokol & Komunikasi Pimpinan Sekretariat Daerah Kabupaten Subang

Baca Juga: Seleksi Terbuka Posisi Pimpinan Pemda Subang, Wakil Bupati: Tidak Dipungut Biaya, Zero Rupiah

Halaman:

Editor: Padli

Sumber: Prokompim Setda Subang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x