5 Lagu Sunda yang Paling Banyak Dicari, dari Manuk Dadali hingga Bubuy Bulan

- 29 November 2020, 11:45 WIB
Ilustrasi musik
Ilustrasi musik /Unsplash.com/@Gritte/

4. Es Lilin
Lagu Es Lilin merupakan lagu tradisional Jawa Barat. Dengan menggunakan bahasa Sunda yang kenal, Es Lilin merupakan deretan lagu Sunda yang sangat populer.

Sakin populernya, lagu ubu banyak di cover oleh penyanyi-penyanyi kawakan seperti penyanyi Malaysia, Siti Nurhalizah.

5. Tokecang
Lagu Tokecang juga menjadi salag satu lagu daerah Jawa Barat yang cukup terkenal.

Lagu ini pernah menjadi soundtrack sinetron anak-anak di salah satu televisi swasta. Tidak hanya itu, lagu ini juga sempat di aransement dengan musik pop.

Lagu ‘Tokecang’ ini memiliki irama yang riang, bertempo cepat, serta memiliki lirik yang jenaka. ***

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x