Info BMKG: Telah Terjadi Gempa Bumi di Kabupaten Luwu Timur Sulawesi Selatan

- 25 Desember 2021, 05:07 WIB
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG)
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) /ANTARA

BERITA SUBANG - Telah terjadi gempa bumi di Kabupaten Luwu Timur. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat telah terjadi gempa bumi berkekuatan magnitudo 3,2 di Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan pada Jumat 24 Desember 2021.

Menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) gempa bumi ini terjadi pada pukul 20.04 WIB.

Baca Juga: 6 Contoh Ucapan Selamat Hari Natal 2021 Dalam Bahasa Batak dan Sunda

Baca Juga: 5 Hidangan Khas Natal, Cocok Untuk Jamuan Tamu dan Keluarga

Baca Juga: 15 Link Twibbbon Natal 2021 Cocok Untuk Status WA, FB, IG, Twitter

Berdasarkan laporan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pusat gempa berasal dari darat 8 Km Barat laut Luwu Timur. Atau tepatnya berlokasi di 2.54 LS - 121.11 BT.

Gempa tersebut dilaporkan memiliki kedalaman 10 km. Guncangan gempa dirasakan juga dengan skala MMI III di daerah Malili, Luwu Utara. Hingga saat ini, belum ada laporan dampak dari gempa tersebut.***

 

 

Halaman:

Editor: Edward Panggabean

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah