Tetap Optimis Ditengah Pandemi, Ekspor 12 Perusahaan dan UKM di Jabar capai Rp 542,74 Miliar

- 5 Desember 2020, 15:47 WIB
Ilustrasi peti kemas di Pelabuhan
Ilustrasi peti kemas di Pelabuhan /Antara Foto

Sebelumnya, Gubernur Jabar M Ridwan Kamil meyakini bahwa ekspor dari provinsi itu akan terus membaik di masa pandemi COVID-19 dan saat ini ekspor Jabar menjadi yang tertinggi di Indonesia.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) periode Januari hingga Agustus 2020, Jabar menyumbang 16,28 persen terhadap ekspor nasional, disusul Jawa Timur sebesar 12,95 persen, dan Kalimantan Timur sebesar 8,44 persen.

"Hingga saat ini, kami akan mengubah bagaimana mengarahkan ekonomi Jabar pasca pandemi. Ada tujuh ekonomi baru di Jabar yang harus kami usahakan," katanya.***

 

Halaman:

Editor: Tommy MI Pardede


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah