Bupati Subang H. Ruhimat (Kang Jimat) mengharapkan Pos KB Desa mampu menjadi jembatan komunikasi antara masyarakat dengan pemerintah.