Bupati Ruhimat Buka Mukab Kadin Subang V, Agus Prabanto Terpilih Jadi Ketua untuk Periode 2022-2027

- 23 November 2022, 22:51 WIB
Bupati Ruhimat buka Mukab Kadin Subang V/2022 (atas). Agus Parabanto terpilih jadi Ketua Kadin Subang periode 2022-2027 (bawah, kiri), pada Rabu 23 November 2022.
Bupati Ruhimat buka Mukab Kadin Subang V/2022 (atas). Agus Parabanto terpilih jadi Ketua Kadin Subang periode 2022-2027 (bawah, kiri), pada Rabu 23 November 2022. /ist/

"Itu semua dilakukan untuk menunjukan bahwa Kadin Kabupaten Subang, itu masih ada," katanya.

Baca Juga: Kena PHK, Tenang, Yuk Urus JKP, Mininal Punya Uang 6 Bulan Kedepan

Bupati Subang H. Ruhimat (Kang Jimat), sebelum menyampaikan sambutan, mengajak kepedulian seluruh peserta Muskab Kadin Subang untuk dapat menyalurkan bantuan dan sumbangan bagi para korban gempa bumi di Cianjur.

Bupati Ruhimat menyampaikan bahwa Kadin Subang merupakan wadah komunikasi pengusaha Subang.

"Saya atas nama pribadi dan pemerintah tentunya mengucapkan terima kasih kepada seluruh panitia atas penyelenggaraan kegiatan yang sangat baik ini.

Kadin merupakan wadah dan wahana komunikasi informasi, representasi, konsultasi, fasilitasi dan advokasi pengusaha Indonesia," ucap Kang Jimat.

Menurut Bupati Ruhimat, Kadin Subang memiliki peran strategis untuk membina usahawan di Kabupaten Subang. 

Baca Juga: Nyesek di Dada Pelanggan MNC Vision, KVision, IndiHome & First Media Tak Bisa Nonton Piala Dunia 2022 di SCTV

Kadin Subang harus menunjukan eksistensi sebagai mitra pemerintah dalam pembagunan bidang perekonomian di Kabupaten Subang.

Kang Jimat pun menyatakan bahwa Mukab Kadin Subang menjadi bahan evaluasi untuk terus bertransformasi dan mengatasi berbagai permasalahan yang ada.

Halaman:

Editor: Muhamad Al Azhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x